BIMBINGAN TEKNIS SP4N - LAPOR TANGGAL 5 SEPTEMBER 2018

Hai Sahabat Kami warga Kota Balikpapan salam sukse untuk kita semua

Pada tanggal 5 September 2018 bertempat di Kantor Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi di Jakarta telah dilaksanakan kegiatan Bimbingan Teknis pemanfaatan Aplikasi Sistem Pengelolaan Pengaduan Pelayanan Publik Nasional (SP4N) dan kami dari Unit Pelayanan Masyarakat Polres Balikpapan merupakan salah satu pesertanya.

Dalam kegiatan tersebut dilaksanakan pelatihan pemanfaatan Aplikasi SP4N LAPOR 1708 guna meningkatkan KUALITAS PELAYANAN.

singkatnya nih sahabat ; Pelayanan Publik yang PROFESIONAL, AKUNTABEL dan BERSIH DARI KKN serta SESUAI DENGAN Standar Pelayanan yang telah ditetapkan haruslah menjadi tujuan utama KAMI BEKERJA dalam melayani masyarakat.

Terima kasih dan salam Sukses.




Komentar

Postingan populer dari blog ini

BAGAIMANA JIKA SAYA PEMEGANG KTP DARI LUAR KOTA BALIKPAPAN ?

STANDAR PELAYANAN SKCK POLRESTA BALIKPAPAN